Pemdes Bulobulo Laksanakan Musrenbang RKPDes Tahun 2024

    Pemdes Bulobulo Laksanakan Musrenbang RKPDes Tahun 2024
    Kepala Desa Bulobulo Rahman, tentunya akan terus membangun desa yang lebih baik dan berkualitas.

    BARRU - Pemerintah Desa (Pemdes) Bulobulo laksanakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) di Aula Kantor Desa Bulo Bulo, Kecamatan Pujananting, Kabupaten Barru, Provinsi Sulawesi Selatan pada Rabu, 20 September 2023.

    Kegiatan terlaksana dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun 2024.

    Kepala Desa Bulobulo Rahman, tentunya akan terus membangun desa yang lebih baik dan berkualitas.

    "Semoga melalui Musrenbang hari ini melahirkan perencanaan yang berkualitas untuk menghasilkan output yang berkualitas. karena untuk tahun 2024 adalah tahun terakhir target RPJMdes, " ucap Rahman.

    Diketahui, Musrenbang Pemdes Bulobulo dihadiri langsung Camat Pujananting H. Abdu Rahman, S.Pd., M.Pd.

    Nampak hadir pula KUA, Pendamping Desa, Babinsa, BPD, Kepala Dusun, RT, Para Kepala Sekolah, Perwakilan Unsur Masyarakat.

    (Hsm)

    bulobulo pujananting barru sulsel rahman
    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    Artikel Sebelumnya

    Perwakilan Pujananting, Desa Bulo Bulo Ikuti...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
    Bakamla RI Berhasil Bantu MV Lena Alami Kerusakan Kemudi di Laut Natuna Utara

    Tags